Saat anda bekerja di PC dikantor dan tiba-tiba anda harus keluar karena ada sesuatu sebab dan anda lupa untuk mematikan PC atau mengamankannya, hati-hati bisa jadi data anda diambil orang yang suka usil.
Apalagi saat ini media USB begitu menjamur dengan kapasitas yang besar jadi sangat mudah untuk mencuri data dari PC.
Ada trik agar tidak segampang yang pencuri kira, biarkan dia senyum sebentar selepas itu dia pasti mengeryitkan dahinya hehehe kcuaii dia tahu Trik Rahasia ini.
Dan bagi yang suka nyolong data orang ada manfaat juga nih hehehe anda tau cara mencuri jika PC tersebut menggunakan trik ini.
Caranya adalah:
Ketik Regedit pada Start Menu.
Arahkan mouse anda pada HKEY_CURRENT_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control.
Klik kanan pad menu key control lalu pilih menu New > Key lalu ubah namanya dengan StorageDevicePolicies.
Klik di menu key yang baru kita buat tadi StorageDevicePolicies. Arahkan mouse pada halaman sebelah kanan anda, lalu klik kanan di bagian kosong dari halaman tersebut lalu pilih menu New > DWORD (32-bit) Value.
Buat nama key yang baru kita buat dengan nama WriteProtect.
Klik dua kali pada item WriteProtect, lalu isikan pada value data angka 1. Klik OK
Restart atau Log Of PC anda untuk melihat hasilnya, silakan anda coba pindahkan data dari PC ke USB anda. Hasilnya akan seperti ini.
Sumber here
Tidak ada komentar:
Posting Komentar